Sebelumnya PT NASA sudah menghadirkan Hormonik kemasan 100 cc, kini hadirlah Hormonik kemasan besar dengan volume 500cc untuk memenuhi pengguna produk-produk Nasa skala besar baik untuk pertanian, perkebunan, peternakan maupun perikanan.
Hormonik dirancang untuk membantu memacu pertumbuhan, pengumbian, pembungaan dan pembuahan tanaman agar didapatkan hasil panen yang optimal. Produk multiguna ini mengandung Zat Pengatur Tumbuh (ZPT) Organik terutama Auksin, Giberelin dan Sitokinin, dan di formulasikan hanya dari bahan alami yang dibutuhkan oleh semua jenis tanaman sehingga tidak membahayakan ( aman ) bagi kesehatan manusia maupun binatang.
Daya Guna Hormonik
Mempercepat proses pertumbuhan tanaman, memacu dan meningkatkan pembungaan serta pembuahan, mengurangi kerontokan bunga dan buah, membantu pertumbuhan tunas, membantu pertumbuhan akar, memacu pembesaran umbi, meningkatkan keawetan hasil panen, memacu dan meningkatkan bobot unggas/ternak.
Dapatkan produk Hormonik Kemasan Besar ini hanya dari Mitra Distributor Nasa !
10 comments
Mau tanya ada produk nasa utk pupuk di media air utk tanaman hidroponik…?
Semangat pagi
untuk pupuk tanaman hidroponik bisa dengan POC NASA + Hormonik
Terima kasih
bisa untuk ternak kambing ap gg pak
Untuk kambing bisa pak, bersama POC NASA dan bagus lagi pakai Viterna
Mohon penjelasan pak, kalo produk hormonik bisa digunakan utuk perikanan ? terima kasih
kalau hormonik untuk perikanan bisa di campur dengan pakan ikan
Semangat Pagi…
Hormonik dan POC NASA bisa dicampur dengan pakan ikan, tunggu sampai meresap lalu terbarkan…
komposisi lengkapnya seperti apa pak?
terima kasih
Kandungan nutrisi untuk Hormonik mana??
konsumen membutuhkan secara detail ni..
Terima kasih atas atensi dan sarannya.. akan kami coba lengkapi mengenai kandungan nutrisinya..